Partai Gerindra menyatakan akan mengusung Prabowo jadi Capres 2029. Wakil Ketua Umum PKB Jazilul Fawaid menegaskan partainya ikut mendukung Prabowo maju lagi.
Zulkifli Hasan (Zulhas) bicara terkait dukungan PAN untuk Prabowo Subianto pada Pilpres 2029. Ia juga menargetkan PAN masuk empat besar pada Pemilu 2029.
Kementerian ESDM mencatat investasi 2024 mencapai US$ 32,3 miliar. Namun, sektor kelistrikan turun menjadi US$ 5,3 miliar. Konsumsi listrik terus meningkat.