detikNews
Atlet Peraih Medali Olimpiade Paris 2024 Tiba di Istana, Akan Bertemu Jokowi
Atlet peraih medali di Olimpiade Paris 2024 yang diarak tiba di Istana Negara. Mereka akan bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) pagi ini.
Kamis, 15 Agu 2024 09:07 WIB