detikNews
Tiga juta orang tanpa listrik akibat badai di AS
Hampir tiga juta orang tidak memiliki aliran listrik di kawasan timur Amerika Serikat menyusul badai yang menelan 17 korban tewas sejak Jumat lalu.
Senin, 02 Jul 2012 21:47 WIB







































