detikNews
Menkum Selidiki Kaburnya Bandar Narkoba Asal Iran dari Rutan Salemba
Menkum HAM Amir Syamsuddin sudah mendapat laporan terkait kaburnya 3 napi asal Iran dari Rutan Salemba. Pihaknya pun sudah memerintahkan agar kasus kaburnya napi ini diselidiki.
Rabu, 07 Des 2011 13:28 WIB







































