Satelit milik Soviet yang sudah berusia 53 tahun, diperkirakan jatuh tak terkendali ke Bumi pekan ini. Indonesia termasuk wilayah yang berpotensi kejatuhan.
Presiden AS Donald Trump terapkan efisiensi anggaran yang berdampak besar bagi eksplorasi luar angkasa, termasuk pengiriman misi manusia ke Bulan lagi.
Dalam sebuah pukulan telak bagi ilmu pengetahuan tentang perubahan iklim, NASA secara resmi tidak melanjutkan studinya tentang pemanasan global dan sejenisnya..