detikNews
Wacana Pulau Kucing di Kepulauan Seribu, Legislator PSI Ingatkan soal AMDAL
Anggota Komisi B DPRD DKI Fraksi PSI Francine Widjojo mengingatkan bahwa Pulau Tidung Kecil yang akan dijadikan wisata pulau kucing belum memiliki AMDAL.
Jumat, 13 Jun 2025 02:28 WIB