Tidak ada pemenang di antara duel PSBS Biak vs Madura United di lanjutan Super League. Kedua kesebelasan mesti berbagi angka setelah bermain imbang 0-0.
Jay Idzes bermain penuh saat Sassuolo keok di tangan Genoa dalam lanjutan Serie A. Kapten Timnas Indonesia itu mendapat rating buruk pada laga tersebut.
Persela Lamongan siap hadapi Deltras Sidoarjo di laga perdana Championship 2025/26. Meski kehilangan beberapa pemain, Aji optimis timnya siap bertanding.
Duel menghadapi MU bakal menjadi pertandingan reuni untuk Alejandro Garnacho yang belum lama ini pindah ke Chelsea. Garnacho siap starter lawan mantan.
Duel melawan Manchester United akan jadi laga reuni untuk Alejandro Garnacho yang belum lama ini pindah ke Chelsea. Garnacho siap main sejak menit pertama.
Momen mengharukan terjadi sebelum duel Portugal kontra Armenia. Cristiano Ronaldo terekam kamera menghibur bocah maskot lapangan yang menangis kegirangan.
Pelatih Al Hilal Simone Inzaghi antusias menyambut laga kontra Manchester City. Jelang duel, Inzaghi memuji Pep Guardiola sebagai pelatih terbaik di dunia.