Film '211' tayang di Bioskop Trans TV hari ini. Disutradarai oleh York Alec Shackleton, film laga ini dibintangi Nicolas Cage dan menceritakan perampokan bank.
Film 'To Catch a Killer' tayang di Bioskop Trans TV pada 6 Desember 2025. Ikuti detektif Elena Vossen dalam penyelidikan pembunuhan brutal yang menegangkan.
Kembalinya Christy Jusung ke layar kaca setelah delapan tahun menghilang membawa kebahagiaan bagi fans. Ia mengakui rasa canggung saat berakting kembali.