Pimpinan MPR tiba di rumah dinas Wapres Ma'ruf Amin. Para pimpinan MPR datang untuk menyerahkan undangan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming.
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid mengaku prihatin dengan terus berjatuhannya korban-korban masyarakat sipil di Gaza akibat serangan teror tentara Israel.
Fadli Zon mendukung Palestina sebagai negara merdeka. Menurutnya, hal ini sesuai dengan amanat konstitusi bahwa penjajahan di atas dunia harus dihapuskan.
Waka MPR Hidayat Nur Wahid menilai penahanan Duterte harus jadi momentum untuk menangkap Netanyahu, yang dianggap lebih urgen karena kejahatan kemanusiaannya.
MPR meresmikan Kaukus Kebangsaan dan Pembangunan Berkelanjutan demi mencapai sustainable development goals (SDGs). Kaukus diresmikan Ketua MPR Ahmad Muzani.