detikNews
Video: Kejutan Vonis Harvey Moeis Diperberat gegara Dinilai Sakiti Hati Masyarakat
Majelis Hakim Pengadilan Tinggi (PT) Jakarta memperberat vonis Harvey Moeis menjadi 20 tahun penjara. Hakim mengungkap hal-hal yang memberatkan vonis Harvey.
Jumat, 14 Feb 2025 10:15 WIB