detikNews
Polda Metro Siagakan Ratusan Personel Amankan Konser Ed Sheeran di JIS Besok
Ditlantas Polda Metro Jaya bakal mengerahkan 300 personel untuk mengamankan konser Ed Sheeran di Jakarta International Stadium (JIS) Sabtu besok.
Jumat, 01 Mar 2024 13:58 WIB