Gunung Galunggung menjadi simbol sejarah Tasikmalaya. Gerakan 'Gandrung Mulasara Galunggung' digelar untuk merawat kelestariannya dengan penanaman 1.000 pohon.
Kebakaran hebat di Pasar Oinlasi, NTT, menewaskan tiga orang dan melukai satu lainnya. Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan oleh polisi dan TNI.
Ruang Farmasi di Rumah Sakit Hermina Jatinegara terbakar diduga akibat panel listrik ruang farmasi meledak. Api sudah padam dan saat ini proses pendinginan.