Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menyampaikan, sampai saat ini masih ada 35 ribu rumah yang belum teraliri listrik di Aceh. Bantuan 1.000 unit genset disalurkan.
Partai Golkar sukses gelar Rapimnas I 2025, memperkuat soliditas di bawah Bahlil Lahadalia. Pimpinan daerah siap dukung agenda strategis menuju Pemilu 2029.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia resmi menetapkan alokasi volume Bahan Bakar Nabati (BBN) jenis biodiesel untuk tahun 2026 sebesar 15.646.372 kiloliter (kl).