detikNews
Video: BP2MI Ungkap Jepang Minta 100-200 Ribu Pekerja Indonesia Tahun Ini
Menteri Pelindungan Pekerja Migran (P2MI), Abdul Kadir Karding, mengungkap Jepang meminta 100-200 ribu tenaga Pekerja Migran Indonesia (PMI) tahun ini.
Rabu, 19 Feb 2025 15:05 WIB