Rekaman video yang memperlihatkan pengunjung wanita keluar mobil di area satwa Taman Safari Indonesia (TSI), Puncak, Bogor, ramai dikecam di media sosial.
TM Ragunan menghadirkan satwa baru berupa sepasang watusi untuk menyambut libur Tahun Baru 2026. Sapi ikonik asal Afrika itu dikenal dengan tanduk besarnya.
TikTok kini tak hanya menjadi tempat untuk menyalurkan konten kreatif, tapi juga tempat promosi hewan langka yang dikonsumsi jadi makanan. Begini kronologinya!
Penelitian terbaru mengungkap penurunan populasi monyet hitam Bali hingga 30%. Ancaman habitat dan perburuan membuat spesies ini rentan terhadap kepunahan.
Menjelang Nataru 2025, Kebun Binatang Surabaya alami lonjakan pengunjung. KBS siapkan pawai satwa, program edukasi, dan penampilan spesial untuk liburan.