Vivo meluncurkan OriginOS 6 global, mengganti Funtouch OS. Dikenal dengan desain baru dan fitur AI, update akan hadir di ponsel Vivo dan iQOO mulai November.
Pemilik ponsel Vivo dan iQOO akan bisa merasakan update OriginOS 6 dalam waktu dekat. Ini daftar HP Vivo dan iQOO yang akan terima OriginOS 6 dan jadwalnya.