KPK mengungkap eks Sekjen Kemnaker Hery Sudarmanto, tersangka kasus pemerasan izin TKA masih menerima sejumlah uang hingga setelah pensiun. Dari mana asalnya?
KPK menyita 1 Harley Davidson dari mantan stafsus Menaker Ida Fauziyah, Risharyudi Triwibowo. KPK akan menelusur aliran duit kasus pemerasan izin TKA Kemnaker.
Kementerian Ketenagakerjaan buka suara usai kantornya digeledah KPK terkait kasus dugaan suap pengurusan Rencana Penggunaan Tenaga Kerja Asing (RPTKA).