Seiring dengan perkembangan zaman, Esports saat ini sudah berkembang menjadi industri besar. Padahal dahulu, olahraga elektronik ini sempat dicap negatif.
HMGNC, trio pop electronic asal Bandung baru saja merayakan 20 tahun berkarya di industri musik tanah air. Sebuah single mereka rilis untuk merayakannya.