detikSulsel
Kebakaran Rumah di Takalar, 1 Petugas Damkar Alami Sesak Napas
Kebakaran menghanguskan rumah warga di Kabupaten Takalar. Petugas Damkar bernama Surahman Sijaya mengalami sesak napas saat memadamkan api.
4 jam yang lalu