Sepakbola
Cagliari Vs Juventus: Bianconeri Tumbang
Juventus pulang dengan kekalahan dari lawatan ke markas Cagliari dalam lanjutan Serie A. Bianconeri kalah 0-1 dan kini tertinggal 10 poin dari Inter Milan.
Minggu, 18 Jan 2026 04:47 WIB







































