Dua staf Kedutaan Besar (Kedubes) Israel ditembak pria bersenjata di Washington DC, Amerika Serikat. Dua staf itu langsung tewas di tempat usai penembakan.
Buruh menggelar aksi di depan Gedung Kedubes AS. Massa menuntut 4 hal, salah satunya minta AS untuk segera menghentikan perang Israel vs Iran hingga Gaza.
Kedutaan AS luncurkan Ambassador's Youth Diplomacy Academy untuk 28 mahasiswa Indonesia. Mereka dibekali keterampilan diplomasi dan kerja sama internasional.