Timnas Jepang melibas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dengan skor telak 6-0. Hasil ini sudah tidak memengaruhi kedua tim.
Timnas Indonesia akan bertanding melawan Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Indonesia berada di peringkat 123 FIFA, sementara Jepang di posisi 15.
Timnas Jepang memanggil tujuh debutan untuk lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra Australia dan Indonesia. Setengahnya merupakan pemain J1 League.