BMKG memprediksi hujan ringan di Jabodetabek pada 19 Januari. Wilayah Tangerang Selatan diperkirakan mengalami hujan sedang. Simak prakiraan lengkapnya!
Kapal KM Bima mati mesin di perairan Pulau Onrust. Ditpolairud Polda Metro Jaya evakuasi 41 penumpang dan kru dengan aman. Keselamatan pelayaran terjamin.
BMKG memprediksi hujan akan mengguyur wilayah Jabodetabek sepanjang hari ini. Hujan diperkirakan akan terus terjadi mulai pukul 07.00 WIB hari ini hingga malam.