Anggota DPR Benny K Harman mempertanyakan calon hakim agung Alimin Ribut Sujono tentang vonis hukuman mati yang dijatuhkannya, termasuk kasus Ferdy Sambo.
Panitera Muda Perdata Edi Sarwono bercerita momen penangkapan eks Ketua PN Jakarta Selatan Arif Nuryanta terkait dugaan suap vonis lepas perkara minyak goreng.
Dua guru SMAN 1 Luwu Utara, Abdul Muis dan Rasnal, sempat divonis lepas oleh hakim soal pungutan Rp 20 ribu ke ortu siswa untuk bantu bayar gaji guru honorer.
Artis Sandra Dewi mencabut gugatan keberatan atas penyitaan aset pribadi di PN Jakarta Pusat, sebagai bentuk penghormatan terhadap putusan hukum suaminya.
Mantan Panitera Muda Perdata PN Jakut, Wahyu Gunawan, mengaku menerima bagian USD 150 ribu terkait suap pengurusan vonis lepas perkara minyak goreng (migor).
KPK memeriksa Valentino Matthew terkait kasus TPPU eks sekretaris MA Hasbi Hasan. Ia dipanggil sebagai saksi dalam kasus yang melibatkan ayahnya, Menas Erwin.