detikNews
Pesawat Pengebom Rusia Nyelonong Masuk, Swedia Kerahkan Jet Tempur!
Menegangkan! Sebuah pesawat pengebom SU-24 Rusia melanggar wilayah udara Swedia di dekat pulau Gotland di Laut Baltik.
Sabtu, 15 Jun 2024 17:18 WIB