detikEdu
Bukan karena Gaptek, Ini Alasan Orang Tua Lebih Sering Sebar Info yang Salah
Riset menunjukkan orang dewasa di atas 60 tahun lebih sering membagikan misinformasi dibanding generasi muda, dipengaruhi bias keakraban dan pandangan politik.
38 menit yang lalu








































