Video: Kesaksian Angelina Jolie Kala Kunjungi Perbatasan Rafah
Alifia Nur Fadillah/Reuters
|
detikPop
Kunjungan ini tak lama setelah Israel mengatakan akan menangguhkan operasi kelompok bantuan internasional yang tidak memperbarui pendaftaran mereka. Termasuk mewajibkan organisasi yang bekerja di Gaza
untuk memberikan detail pribadi anggota staf mereka.
"Saya berbicara dengan badan-badan kemanusiaan yang bekerja keras untuk melakukan yang terbaik dalam mengatasi pembatasan dan tantangan dalam mengirimkan bantuan yang diperlukan ke Gaza. Saya berjalan melalui gudang besar yang penuh dengan barang-barang yang ditolak masuk, sebagian besar adalah peralatan medis," kata Angelina Jolie dalam pernyataannya.











































