Surabaya - Timnas Indonesia U-17 meraih satu poin setelah imbang dengan Panama 1-1 di lanjutan Grup A Piala Dunia U-17. Berikut deretan potret sengitnya laga kedua tim.
(/)
Piala Dunia U-17
Imbangi Panama, Kans Garuda Lolos Grup A Piala Dunia U-17 Masih Ada
Senin, 13 Nov 2023 23:30 WIB
BAGIKAN
Panama membuka keunggulan dahulu di tambahan waktu babak pertama. Gol tercipta pemain belakang Indonesia melakukan blunder dan dimanfaatkan pemain Panama, Oldemar Castillo. Skor 0-1 menutup babak pertama. (Foto: Deny Prastyo Utomo/detikJatim).
BAGIKAN