Denpasar - Ini potret James, Viscount Severn, cucu termuda Ratu Elizabeth II yang jarang tersorot kamera.
(/)
Foto Bali
Potret Cucu Termuda Ratu Elizabeth yang Jarang Tersorot Kamera
Senin, 19 Sep 2022 12:05 WIB
BAGIKAN
James Alexander Philip Theo Mountbatten-Windsor demikian nama lengkap remaja bergelar Viscount Severn itu. James merupakan anak bungsu dari Pangeran Edward dan Sophie, Countess of wessex. Foto: Dok. AP, Getty Images
BAGIKAN