detikNewsSabtu, 06 Feb 2021 18:28 WIB Dipasang Garis Polisi, Tarkam Voli di Pandeglang Akhirnya Dibubarkan Turnamen voli antarkampung (tarkam) di Kecamatan Cimanggu, Pandeglang, Banten yang memicu kerumunan massa akhirnya dibubarkan polisi.