
NasDem Deklarasi Dukung Mantan Ketua TKD Jatim di Pilwali Surabaya
DPD Partai NasDem Kota Surabaya menyerahkan Surat Rekomendasi Calon Wali Kota Surabaya ke Machfud Arifin. SK tersebut diturunkan oleh DPP NasDem.
DPD Partai NasDem Kota Surabaya menyerahkan Surat Rekomendasi Calon Wali Kota Surabaya ke Machfud Arifin. SK tersebut diturunkan oleh DPP NasDem.
Pasangan Joko Widodo-Ma'ruf Amin memenangkan Pilpres 2019. Tim Kampanye Daerah (TKD) Jawa Timur mengingatkan tak ada lagi istilah 01 atau 02.
Tuntutan yang tercantum dalam gugatan hukum kubu Prabowo Subianto-Sandiaga ke MK dinilai tidak realistis. Selisih suara yang jauh adalah salah satu alasannya.
KPU telah merampungkan hasil penghitungan suara Pilpres. Pasangan Joko Widodo (Jokowi)-Ma'ruf Amin ditetapkan menjadi pemenang Pilpres 2019.
TKD Jatim untuk Jokowi-Ma'ruf merespons pernyataan Cawapres 02 Sandiaga Uno bahwa ada praktik politik uang masif memenangkan kandidat 01. TKD mengaku geram.
TKD Jatim menyesalkan sikap kubu Prabowo dan Sandiaga yang masih memainkan narasi kecurangan di Pilpres 2019. Bahkan, di Jatim disebut ada penggelembungan suara
TKD Jatim Jokowi-Ma'ruf menggelar tasyakuran atas kemenangan 65,7 persen kandidat nomor urut 01. Syukuran dibalut kuliner sate, santunan dan pemberian tali asih
Rekapitulasi Pilpres 2019 tingkat provinsi Jawa Timur telah rampung. Hasilnya, paslon nomor 01 Jokowi-Ma'ruf Amin unggul telak atas paslon 02 Prabowo-Sandiaga.
TKD Jatim bakal menggelar tasyakuran seiring akan rampungnya rekapitulasi suara tingkat provinsi dari seluruh kabupaten/kota. Tasyakuran berupa buka bersama.
TKD Jatim meminta jangan ada lagi klaim dari kubu Prabowo bahwa kandidat 02 menang di Jatim. Hasil rekapitulasi KPU Jatim telah menunjukkan Jokowi menang telak.