
Meski Tak Menonjol dengan Gol ataupun Assist, Henderson Tetap Kelas Dunia
Kontribusi gol dan assist Jordan Henderson di Liverpool memang tidak wah. Tapi pengorbanannya untuk tim dinilai layak membuatnya disebut kelas dunia.
Kontribusi gol dan assist Jordan Henderson di Liverpool memang tidak wah. Tapi pengorbanannya untuk tim dinilai layak membuatnya disebut kelas dunia.
Timnas Inggris mengemas kemenangan 4-0 atas Kosovo dengan tidak mudah. Manajer Gareth Southgate pun puas betul bisa meraihnya sebab merasa teruji.
Inggris menutup perjalanan di Kualifikasi Piala Eropa 2020 dengan kemenangan meyakinkan. Di markas Kosovo, tim 'Tiga Singa' menang telak 4-0.
Inggris menandai pertandingannya yang ke-1.000 dengan penuh gaya. Lolos ke Piala Eropa 2020, menang besar, dan sejumlah torehan spesial lain dicatat Inggris.
Empat negara lolos ke Piala Eropa 2020 usai memainkan laga kualifikasi pada Jumat (15/11) dini hari WIB tadi. Mereka menyusul enam negara lain yang sudah lolos.
Gareth Southgate heran dengan sikap suporter timnas Inggris yang menyoraki Joe Gomez. Menurutnya, semua pemain The Three Lions tak patut dicemooh.
Joe Gomez dicemooh fans Inggris saat tampil menghadapi Montenegro. Raheem Sterling pun pasang badan, menegaskan ribut-ribut sebelumnya adalah salahnya.
Raheem Sterling akan diparkir saat Inggris menghadapi Montenegro di Kualifikasi Piala Eropa 2020. Gareth Southgate memastikan sang winger comeback kontra Kosovo
Mantan gelandang City, Yaya Toure, mengkritik cara Gareth Southgate menangani persoalan Raheem Sterling. Menurutnya, Southgate tak seharusnya mencoret Sterling.
Kualifikasi Piala Eropa 2020 akan lanjut malam nanti. Dua tim besar, Inggris dan Portugal, berpeluang mengunci tiket ke putaran final.