detikFoodMinggu, 01 Mei 2022 22:00 WIB Gaya Asyik Thalita Latief Saat Ngopi dan Makan Kepiting Super Besar Thalita Latief terbilang aktris yang hobi makan. Ia foodies yang punya banyak momen ngopi dan makan. Thalita juga pernah makan seporsi kepiting ukuran jumbo.