
Pimpinan KPK: Tak Ada Radikalisme dan Taliban di KPK
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron angkat bicara mengenai isu 'Taliban di KPK'. Dia menegaskan tidak ada radikalisme dan Taliban di tubuh KPK.
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron angkat bicara mengenai isu 'Taliban di KPK'. Dia menegaskan tidak ada radikalisme dan Taliban di tubuh KPK.
Dua hakim wanita dari MA Afganistan tewas dibunuh pria-pria bersenjata tak dikenal. Hal ini menambah daftar panjang gelombang pembunuhan.
Pemimpin kelompok Thaliban di Afghanistan mengatakan praktik poligami "mengundang kritik". Dikatakan bahwa praktik tersebut terbukti menghabiskan banyak dana.
Damai terasa menjauh ketika pemerintah Afghanistan mengawali perundingan damai dengan Taliban di Qatar, pekan ini.
Dua polisi Afghanistan tewas ketika tiga "bom lengket" meledak secara terpisah di Kabul, ibu kota Afghanistan pada Sabtu (26/12).
Wapres RI ke-10 dan 12 Jusuf Kalla bertemu Presiden Republik Islam Afghanistan Ashraf Ghani. JK diminta menjadi fasilitator perdamaian Afganistan-Taliban.
Jusuf Kalla diminta untuk menjadi fasilitator damai Afganistan dengan Taliban. Bahkan dialog damai tersebut diminta diadakan di Jakarta.
Kelompok bersenjata membunuh seorang jurnalis Afghanistan di Kota Timur Ghazni. Total ada tiga reporter tewas di Afghanistan dalam dua bulan terakhir.
Taliban serang pos penjagaan perbatasan provinsi Baghlan Utara, Rabu (17/12). Sebanyak 13 anggota kepolisian Afghanistan tewas, sementara 5 lainnya luka-luka.
Seorang wakil gubernur provinsi Kabul, Afghanistan dan sekretarisnya tewas akibat ledakan bom yang dipasang di mobilnya.