
Survei LSI: Pelaku Usaha Nilai Korupsi di RI Meningkat 2 Tahun Terakhir
LSI merilis hasil survei soal pemberantasan korupsi di Indonesia. Hasilnya, mayoritas pelaku usaha menilai kasus korupsi di RI meningkat dalam 2 tahun terakhir.
LSI merilis hasil survei soal pemberantasan korupsi di Indonesia. Hasilnya, mayoritas pelaku usaha menilai kasus korupsi di RI meningkat dalam 2 tahun terakhir.
LSI melakukan survei terhadap persepsi publik tentang korupsi di Indonesia. Hasilnya, 45,6 persen responden menilai korupsi meningkat dalam 2 tahun terakhir.
Febri Diansyah mengaku kaget lantaran KPK berada di urutan ketujuh lembaga paling dipercaya publik dalam pengawasan bantuan COVID-19 di survei LSI.
LSI merilis hasil survei terkait persepsi terhadap korupsi dalam dua tahun terakhir. Hasilnya, 39,6 persen responden menilai korupsi di Indonesia meningkat.
LSI merilis hasil survei terkait kepuasan masyarakat terhadap kinerja Presiden Jokowi dalam penanganan pandemi Corona. Hasilnya, 57,8 persen responden puas.
LSI merilis hasil survei Pilgub Sulawesi Utara (Sulut). Hasilnya, bakal pasangan calon petahana, Olly Dondokambey-Steven Kandouw, unggul telak dari pesaingnya.
"Kalau RUU sudah diketok, nggak ada cara lain, konstitusional law kita, kalau nggak sepakat, judicial review," kata Ketua DPP PDIP Bambang Wuryanto.
"Ke depan ini ya kita harus mempunyai mekanisme dan sistem yang lebih baik. Karena baru dilantik, periode baru, semua itu akan berubah," kata Puan Maharani.
"Secara umum kepercayaan publik pada KPK dan Presiden Joko Widodo jauh di atas kepercayaan pada DPR," kata Direktur Eksekutif LSI Djayadi Hasan.
LSI rilis hasil survei terkait efek kinerja pemberantasan korupsi terhadap dukungan pada Jokowi. Dari survei LSI, KPK jadi lembaga paling dipercaya masyarakat.