
Jajaki Pasar Regional, Citilink Luncurkan Pesawat Kargo Kedua
Maskapai Citilink luncurkan pesawat khusus kargo (Freighter) kedua. Penerbangan perdana dilakukan pada Jumat (10/12).
Maskapai Citilink luncurkan pesawat khusus kargo (Freighter) kedua. Penerbangan perdana dilakukan pada Jumat (10/12).
Pesawat kargo dilaporkan mengalami kecelakaan di Bandara Aminggaru Ilaga, Papua.
Pesawat kargo milik Jayawijaya Dirgantara tergelincir di Bandara Sentani, Jayapura.
Pesawat kargo bermuatan BBM milik PLN tergelincir di Bandara Yuvai Semaring, Nunukan, Kalimantan Utara. Kecelakaan dipicu oleh malfungsi pengereman roda pesawat
Apes betul nasib pilot di Kolombia ini. Pintu kargo pesawat yang dia kemudikan tiba-tiba terbuka sesaat setelah mengudara. Dia terpaksa balik lagi ke bandara.
Kecelakaan pesawat terjadi di Hawaii pekan lalu. Pesawat Boeing 737 milik Rhodes Aviation jatuh di perairan Hawaii. Bangkai pesawat akhirnya ditemukan!
Emirates SkyCargo berhasil menjadi maskapai kargo pertama di dunia yang telah mengangkut lebih dari 50 juta dosis vaksin COVID-19 dalam penerbangannya.
Pesawat cargo Antonov Rusia saat ini masih menjadi pesawat terbesar di dunia. Yuk simak foto-fotonya.
Evakuasi pesawat kargo Trigana Air yang tergelincir sudah selesai dievakuasi. Operasional Bandara Halim Perdanakusuma kembali normal hari ini.
Bandara Internasional Yogyakarta viral karena kedatangan pesawat Antonov untuk pertama kalinya. Pesawat ini bukanlah pesawat biasa.