
Bercanda Bawa Bom di Pintu Pesawat, Penumpang Wings Air Ditangkap
Penumpang Wings Air dengan rute Semarang-Ketapang diamankan oleh petugas keamanan gara-gara bercanda bawa bom di depan pintu pesawat.
Penumpang Wings Air dengan rute Semarang-Ketapang diamankan oleh petugas keamanan gara-gara bercanda bawa bom di depan pintu pesawat.
Saat terbang, penumpang pesawat kerap mendapatkan pemandangan indah di langit. Selain karena alam, pilot juga memegang andil dalam hal ini.
Maskapai ini bikin terobosan agar satu keluarga bisa duduk berdekatan di penerbangan. Tidak perlu ada biaya tambahan bagi penumpang untuk memesan nomor kursi.
Pesawat Jetstar yang membawa lebih 300 penumpang terpaksa mendarat darurat . Namun penumpang tidak bisa keluar pesawat karena masalah keterbatasan otoritas.
Seorang nenek berusia 78 tahun terpaksa harus berurusan dengan pihak berwajib. Itu karena si nenek kedapatan mengamuk di pesawat dan menggigit tangan pramugari.
detikTravel diramaikan oleh seorang penumpang pesawat yang berulah di pesawat. Dia bertelanjang, menggigit pramugari hingga sumpah serapah di penerbangan.
Ulah penumpang wanita ini jangan ditiru! Dia buka baju, lalu telanjang dada di dalam pesawat. Sebelumnya, dia merokok di toilet dan menggigit pramugari.
Berita populer kali ini mengenai seorang penumpang dengan pengalaman buruknya naik pesawat. Tidak mau tukar kursi, dia dimaki-maki sepanjang penerbangan.
Bawa baju lebih saat liburan memang biasa terjadi. Tapi bagaimana kalau baju-bajumu bikin koper 'bengkak' sampai harus dibuka lagi oleh petugas maskapai?
Saat terbang, pramugari bertemu dengan beragam karakter dari penumpang. Rata-rata pramugari sebal dengan karakter penumpang yang tak mau menyapa.