
Boleh Kembali Beroperasi, Bus AKAP-AKDP Tetap Dilarang Masuk Pangandaran
Pemerintah Kabupaten Pangandaran tetap menutup operasional bus AKAP maupun AKDP. Bus umum tetap dilarang masuk ke Pangandaran.
Pemerintah Kabupaten Pangandaran tetap menutup operasional bus AKAP maupun AKDP. Bus umum tetap dilarang masuk ke Pangandaran.
Pemkab Pangandaran menindak tegas pemudik yang masih nekat pulang kampung. Mereka akan dikarantina setiba di Pangandaran.
Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata mengaku sepakat jika seluruh kota dan kabupaten di Jawa Barat menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).
"Saya dapat rekaman videonya langsung, petugas medis kita dimarahi ODP. Si ODP-nya malah mengacungkan pisau," tutur Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata.
Kebijakan pengetatan wilayah ini direalisasikan dalam bentuk pemeriksaan dan pengawasan di seluruh akses Pangandaran, baik akses utama maupun akses alternatif.
Berusaha memperkuat benteng moral anak-anak sekolah, Pemkab Pangandaran memiliki program penambahan pelajaran agama untuk jenjang SD dan SMP.
Kantor pelayanan yang berlokasi di samping Alun-alun Kecamatan Parigi Pangandaran ini sejak awal pekan dibanjiri pemohon surat ijin praktik layanan kesehatan.
Pemkab Pangandaran didorong melakukan evalusi usai libur tahun baru 2020. Terutama terkait penanganan sampah yang masih mengotori pantai.
Balawista Pangandaran sudah menyiapkan langkah-langkah guna mengantisipasi terjadinya kecelakaan laut saat bertepatan masa libur natal dan tahun baru.
Tujuh tahun menjadi daerah otonom baru (DOB), Kabupaten Pangandaran belum memiliki sarana dan prasarana perkantoran pemerintahan yang memadai.