
Ramai Daging Sapi Mahal, Dubes Panama Tawarkan Impor dari Nikaragua
Dubes RI untuk Panama, Sukmo Harsono, menyebut Nikaragua bisa menjadi alternatif impor daging sapi sekaligus melepas ketergantungan dari Australia.
Dubes RI untuk Panama, Sukmo Harsono, menyebut Nikaragua bisa menjadi alternatif impor daging sapi sekaligus melepas ketergantungan dari Australia.
Seekor harimau putih langka lahir di kebun binatang Nikaragua. Ini merupakan harimau putih pertama yang lahir di negara itu.
Badai Iota menerjang negara-negara Amerika Tengah pada Rabu (18/11) dengan kekuatan angin 250 km per jam. Sedikitnya 22 orang tewas di Nikaragua dan Honduras.
Kontes kecantikan Mis Nicaragua 2020 tetap digelar dengan mempertemukan para finalisnya secara langsung meski pandemi Corona belum berakhir. Seperti apa?
Sebanyak 46 turis asal Nikaragua terjebak di Guatemala selama 4 bulan. Sebabnya negara-negara menutup perbatasan untuk mencegah penyebaran virus Corona.
Dua turis asal Swiss dan Brasil berhasil dibebaskan setelah disandera oleh pemberontak Kolombia. Kedua turis mengalami penyanderaannya selama tiga bulan.
Pertandingan tinju di Nikaragua tetap digelar di tengah wabah COVID-19. Guna cegah penyebaran Corona para penonton pertandingan itu terapkan social distancing.
Uang penjualan ditransfer ke kelompok antikomunis di Nikaragua bernama 'Contras'. Penjualan ke Iran itu menyalahi kebijakan pemerintah AS soal embargo ke Iran.
Seorang petani di Nikaragua yang membantu memimpin unjuk rasa besar-besaran melawan Presiden Daniel Ortega tahun lalu, dijatuhi vonis 216 tahun penjara.
Seorang pastor mengalami luka bakar dalam serangan air keras di ibu kota Nikaragua, Managua, saat ritual pengakuan dosa.