
Karyawan Garuda Cabut Laporan Terhadap YouTuber Rius Vernandes
Hari ini kedua belah pihak telah menyatakan berdamai dan menandatangi surat perjanjian perdamaian.
Hari ini kedua belah pihak telah menyatakan berdamai dan menandatangi surat perjanjian perdamaian.
Kasus yang menimpa YouTuber Rius Vernandes dengan PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (GIAA) tampaknya sudah mencapai titik terang.
YouTuber Rius Vernandes mengaku trauma membuat review lagi tentang layanan maskapai.
Rius Vernandes mengaku mereview layanan Garuda Indonesia demi memenuhi permintaan viewer alias penonton YouTube-nya lewat kolom komentar.
YouTuber Rius Vernandes telah bertemu dengan manajemen Garuda Indonesia terkait dengan kasusnya. Mereka sepakat menyelesaikan masalah secara kekeluargaan.
Pengacara YouTuber Rius Vernandes memastikan kliennya akan memenuhi panggilan polisi. Namun, dia berharap kasus itu bisa diselesaikan secara kekeluargaan.
Polisi telah memeriksa 4 orang terkait pelaporan terhadap YouTuber Rius Vernandes. Polisi menyebut keempat orang itu merupakan pihak maskapai Garuda.
Postingan YouTuber Rius Vernandes jadi persoalan serius. Foto menu maskapai Garuda Indonesia dalam penerbangan kelas bisnis bikin Rius berurusan dengan polisi.
Serikat Pekerja Garuda Indonesia (Sekarga) melaporkan YouTuber Rius Vernandes ke pihak Kepolisian. Apakah Rius kapok naik maskapai berlogo burung biru tersebut?
Kasus YouTuber Rius Vernandes terkait menu makanan Garuda Indonesia yang ditulis tangan dikaitkan dengan maskapai asing lainnya, Singapore Airlines (SQ).