
Pengusaha Tewas, Bea Cukai Sebut Dilempar Molotov Saat Ungkap Penyelundupan
Tertembaknya pengusaha Kepri dalam pengejaran mafia rokok ilegal oleh Bea-Cukai disebut karena situasi mendesak. Bea-Cukai mengatakan petugas dilempar molotov.
Tertembaknya pengusaha Kepri dalam pengejaran mafia rokok ilegal oleh Bea-Cukai disebut karena situasi mendesak. Bea-Cukai mengatakan petugas dilempar molotov.
Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) Yonif RK 744 Kodam Udayana menggagalkan penyelundupan kayu cendana dan petasan.
Dua orang pembesuk, ASR dan BDR, ketahuan petugas Rutan Kelas II B Ponorogo menyelundupkan sabu. Sabu itu dimasukkan ke deodoran.
Pria berinisial R diamankan Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 642/Kapuas karena menyelundupkan miras melalui jalan tikus. Miras itu dibawa dalam karung dan tas.
Polisi menggagalkan upaya penyelundupan 40 ribu benih lobster di Jambi. Benih lobster itu ditaksir bernilai Rp 6 miliar.
Polres Metro Jakarta Barat menggagalkan pengiriman 173 kg ganja dari Mandailing Natal, Sumatera Utara. Barang tersebut hendak dibawa ke Jakarta.
BNNP Sulawesi Selatan, BNNP Sumbar dan Bea Cukai Luwu Timur mengungkap penyelundupan 446 gram ganja dengan modus jasa pengiriman.
Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan meminta Kementerian Keuangan untuk memberikan insentif kepada AL dan Bakamla.
Penyelundupan pil koplo dalam botol sampo di Lapas Kelas IIA Kendal digagalkan petugas. Barang terlarang itu dibawa oleh seorang emak-emak.
Polres Parepare berhasil mengungkap penyelundupan sabu cair yang lolos dari pengawasan petugas di bandara. Pelaku samarkan sabu cair lewat air mineral kemasan.