
Viral Azan dengan Ajakan Jihad, Habib Novel: Bertentangan Ajaran Nabi
Sebuah video berupa azan dengan menyelipkan lafaz 'hayya alal jihad' beredar di media sosial. Habib Novel Alaydrus angkat bicara.
Sebuah video berupa azan dengan menyelipkan lafaz 'hayya alal jihad' beredar di media sosial. Habib Novel Alaydrus angkat bicara.
Video azan dengan menyelipkan lafaz 'hayya alal jihad' beredar di media sosial. Apa tanggapan Front Pembela Islam (FPI) soal ini?
Video berupa azan yang diganti dengan lafaz 'hayya alal jihad' viral di media sosial. Ulama mengatakan penggantian kata dalam azan itu tak bisa dibenarkan.
Wamenag Zainut Tauhid meminta pimpinan ormas memberikan pencerahan kepada masyarakat terkait video viral berupa azan yang menyelipkan lafaz 'hayya alal jihad'.
Sebuah video berupa azan dengan menyelipkan lafaz 'hayya alal jihad' beredar viral di media sosial. Polisi turun tangan menyelidiki video tersebut.
Beredar video berupa azan yang menyelipkan lafaz 'hayya alal jihad' viral di medsos. Muhammadiyah mengaku tak menemukan hadis yang menjadi dasar azan itu.
Beredar video viral berupa azan yang menyelipkan lafaz 'hayya alal jihad'. PBNU meminta masyarakat tidak terhasut.
Hal tersebut menunjukkan para ulama dan umat Islam peduli dengan masa depan bangsa Indonesia.
FPI dkk menyerukan siaga I dan mengumandangkan jihad qital apabila ada serangan dari kaum komunis. MUI menyarankan umat Islam tetap tenang dan jihad bil ro'yi.
Al-Quran lebih menekankan aspek pertemuan (encounter), yaitu mengumpulkan, menghimpun, atau mempertemukan berbagai unsur yang berbeda atau berserakan.