
Laporte Cedera, Guardiola Cari Bek Baru di Bursa Transfer Januari?
Cedera Aymeric Laporte membuat Josep Guardiola berpikir untuk membeli pemain baru. Siapa bakal diangkut ke Etihad Stadium?
Cedera Aymeric Laporte membuat Josep Guardiola berpikir untuk membeli pemain baru. Siapa bakal diangkut ke Etihad Stadium?
Bek Manchester City, Aymeric Laporte, telah menjalani operasi lutut. Laporte kemungkinan bakal lama absen membela City.
Manajer Manchester City Pep Guardiola mesti putar otak pasca cederanya Aymeric Laporte. Guardiola mengungkapkan, City tak mampu membeli bek tengah baru lagi.
Aymeric Laporte mengalami cedera kala Manchester City melibas Brighton & Hove Albion. Pep Guardiola melihat tanda-tanda dari cedera beknya itu tak cukup bagus.
Ederson Moraes dan Aymeric Laporte memuji apik gemilang Rodri di awal musim ini bersama Manchester City. Ia dianggap punya kemampuan setara dengan Fernandinho.
Bek Ajax Amsterdam, Matthijs de Ligt, dikaitkan dengan banyak klub besar. Andai gabung dengan Manchester City, dia akan menjadi pasangan pas Aymeric Laporte.
Vincent Kompany menjadi penentu kemenangan Manchester City atas Leicester City. Pemain Belgia itu disebut memberi bukti masih penting untuk The Citizens.
Manchester City memberi perpanjangan kontrak pada Aymeric Laporte. Pemain asal Prancis itu diberi tambahan kontrak dua tahun lebih lama.
Juara Liga Inggris belum memuaskan bek tengah Manchester City Aymeric Laporte. Laporte sangat menginginkan untuk bisa memenangi Liga Champions.
Aymeric Laporte tidak habis pikir dengan keputusan Didier Deschamps. Meski sudah tampil oke bersama Manchester City, Laporte tak dipanggil ke timnas Prancis.