
Yusril Bakal Bertemu Megawati, Bahas Koalisi PBB dan PDIP?
Ketum PBB Yusril Ihza Mahendra akan bertemu dengan Ketum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri. Mau bahas apa?
Ketum PBB Yusril Ihza Mahendra akan bertemu dengan Ketum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri. Mau bahas apa?
"Ya tentu bisa-bisa saja (koalisi sama PDIP), misalnya dengan KIB. Misal KIB-nya berkoalisi dengan PDIP, bisa saja," imbuh Plt Ketum PPP Mardiono.
Megawati menolak putusan penundaan tahapan Pemilu 2024. Megawati pun meminta KPU untuk tetap melanjutkan tahapan pemilu.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyebut ketua umum PDIP Megawati Soekarnoputri telah bertemu dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani. Apa yang dibahas?
Megawati Soekarnoputri menilai masalah ini memalukan. Dia mendukung Menteri Keuangan Sri Mulyani membersihkan Ditjen Pajak dari oknum seperti Rafael Alun.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka merespons pernyataan Ketua DPC PDIP Kota Solo FX Hadi Rudyatmo yang menyebutnya berpotensi jadi calon gubernur.
Anwar Abbas menanggapi Megawati yang menyinggung ibu-ibu suka ikut pengajian. Dia heran lantaran persoalan kesehatan anak dikaitkan dengan ibu-ibu pengajian.
Megawati memberikan pengarahan kepada kader perempuan PDIP selama 3 jam. Megawati berbicara mengenai stunting hingga hasil survei.
"Nggak ada maksud pelecehan, melarang itu nggak. Wong ibu juga muslim, kok," kata Ketua DPC PDIP Kota Solo FX Hadi Rudyatmo.
Ketua DPC PDIP Kota Solo FX Hadi Rudyatmo membela Megawati soal pidato ibu-ibu suka pengajian. Selengkapnya simak di sini.