Mantan Pemain Timnas Brasil U-17 Tak Sabar Unjuk Gigi Bareng Madura United
Sesi latihan Madura United sedikit berbeda. Sebab, pemain asing baru asal Brasil yakni Lulinha sudah bergabung.
Sesi latihan Madura United sedikit berbeda. Sebab, pemain asing baru asal Brasil yakni Lulinha sudah bergabung.
Madura United telah memboyong sejumlah pemain untuk mengarungi Liga 1 2022/2023. Salah satunya Esteban Vizcarra.
Hendro Kartiko dilepas Madura United. Sebelumnya, pria 49 tahun itu menjadi pelatih kiper Laskar Sapeh Kerrap.
Polisi menyita uang sponsor senilai Rp 1,5 miliar terkait kasus robot trading Viral Blast dari 3 klub sepakbola, yakni Persija, Bhayangkara, dan Madura United.
Madura United mendatangkan kiper baru. Ia yakni Miswar Saputra.
Madura United dengan bangga mengenalkan Lulinha. Ia merupakan Sapeh Kerrab asal Brasil yang akan mengisi lini depan klub di musim depan.
Madura United memboyong duo Korea Selatan. Mereka yakni Li Yu Jun dan Lee Rae Jun.
Madura United memboyong pemain dari dua klub yang terdegradasi. Mereka yakni Malik Risaldi dan Fakhrurrazi Quba
Madura United kembali mengumumkan pemain yang mendapat perpanjangan kontrak. Namun netizen ingin Laskar Sapeh Kerrap segera mengumumkan pemain baru.
Madura United tengah meramu komposisi skuad untuk mengarungi musim depan. Salah satunya dengan mempertahankan penyerang, Bayu Gatra.