
Kudus Sepekan Ini: Corona Varian Delta Bertambah-Ganjar Ditegur Kominfo India
Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menjadi zona merah penyebaran virus Corona atau COVID-19. Jumlah warga yang terkonfirmasi Corona varian Delta bertambah.
Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menjadi zona merah penyebaran virus Corona atau COVID-19. Jumlah warga yang terkonfirmasi Corona varian Delta bertambah.
Ternyata masih ada yang menggelar salat Jumat di zona merah COVID-19 Kudus, Jawa Tengah meski sudah ada SE Kemenag. Seperti apa suasananya?
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, Kapolri Jenderal Listyo Sigit dan Menkes Budi Gunadi datang ke Kudus untuk memantau vaksinasi massal.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menceritakan lonjakan kasus COVID-19 di Kudus menimbulkan kepanikan. Terlebih saat Corona varian India atau delta ditemukan.
Kemenag Kudus mengimbau warga di zona merah untuk ibadah di rumah. Termasuk masjid-masjid di zona merah diimbau tiadakan salat Jumat.
"Saya bilang salahkan saya. Salahkan saya, saya yang bertanggung jawab," kata Ganjar soal warga Kudus yang meninggal saat menjalani isolasi di Donohudan.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bercerita mendapatkan surat komplain dari Kominfo India, karena merasa di sana tidak ada varian Corona B1617.2 atau delta.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyebut pihaknya belum perlu pemberlakuan status siaga COVID-19 meski 8 daerah di Jawa Tengah masuk zona merah Corona.
Penyebaran virus Corona di Kudus masih tinggi. Kini asrama mahasiswa Universitas Muhammadiyah Kudus (UMKU) pun disulap menjadi tempat isolasi Corona.
Kasus Corona warga Klaten dengan riwayat usai pulang dari Kudus, Jawa Tengah terus bertambah. Dari semula 3 desa kini menjadi 5 desa di kecamatan yang berbeda.