
Catat Tanggalnya! Stray Kids Bakal Gelar Fan Meeting Nih...
Jelang hari Valentine, Stray Kids bakal menggelar fan meeting kedua yang bertajuk 'SKZ's CHOCOLATE FACTORY'. Simak informasi selengkapnya!
Jelang hari Valentine, Stray Kids bakal menggelar fan meeting kedua yang bertajuk 'SKZ's CHOCOLATE FACTORY'. Simak informasi selengkapnya!
Akhirnya waktu perpisahan antara Stray Kids dengan Stay Indonesia telah tiba. Meski berat, Stray Kids membawakan lagu-lagu terakhir mereka.
Tak terasa, konser Stray Kids bertajuk 'Unveil Tour in Jakarta' yang dipromotori oleh Mecima Pro hampir sampai di penghujung acara.
Konser Stray Kids pada malam ini berlangsung meriah. Mereka membuka konser dengan lagu 'Hellevator' yang langsung disambut dengan histeris oleh para Stay
Meski hujan sempat mengguyur, semangat Stay untuk menyambut Stray Kids tidak pernah padam.
Hanya dalam hitungan jam saja, Stray Kids akan segera menyapa penggemar di Jakarta untuk kedua kalinya.
Konser solo perdana Stray Kids di Jakarta yang telah lama ditunggu-tunggu akhirnya akan digelar pada malam ini (26/1).
Stray Kids akan menyapa penggemar Indonesia lewat konser bertajuk 'Unveil Tour in Jakarta' yang akan dimulai pada pukul 18.30 WIB malam ini di ICE, BSD Hall 5.
Boyband asuhan JYP Entertainment, Stray Kids, akan menggelar konser solo perdana mereka yang bertajuk 'Unveil Tour in Jakarta' pada malam ini.
Di konser Unveil Tour hari ini, Sabtu (26/1) Stray Kids akan menyanyikan lagu-lagu hits mereka.