
Tutup Rapim TNI, Panglima Prioritaskan KKSB Papua hingga Pemilu 2019
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menutup secara resmi Rapat Pimpinan (Rapim) TNI tahun 2019. Ada tiga poin utama yang dibahas dalam rapim.
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menutup secara resmi Rapat Pimpinan (Rapim) TNI tahun 2019. Ada tiga poin utama yang dibahas dalam rapim.
Baku tembak antara KKSB dengan TNI kembali terjadi Kamis (31/1) di Distrik Mapenduma, Kabupaten Nduga, Papua. Satu prajurit terluka.
Dua keluarga anggota Kelompok Kriminal Sipil Bersenjata (KKSB) Papua menyerahkan diri. Mereka menyatakan setia kepada Pancasila dan UUD Negara RI.
TNI memburu KKSB yang melakukan penyerangan saat anggota TNI mendistribusikan logistik di Baganbaga Distrik Yambi, Puncak Jaya, Papua.
Kontak senjata antara KKSB dengan TNI dikabarkan menyebabkan satu prajurit terluka. Adapun dari pihak KKSB, satu orang tewas.
Para pekerja proyek Trans Papua dibunuh secara kejam di Nduga, Papua, pada awal Desember 2018. Pelakunya disebut-sebut kelompok kriminal bersenjata (KKB).
TNI menegaskan tidak menggunakan bom saat memburu kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB) di Nduga, Papua.
Prajurit Kodim 1710/Mimika mengunjungi masyarakat di Distrik Banti, Tembagapura, Papua. Prajurit bersama warga akrab menyatu dalam 'Berbagi Kasih Natal'.
Wali Kota Makassar Danny Pomanto melayat ke rumah korban KKSB. Danny menganggap korban mati syahid.
Tim gabungan TNI-Polri yang menyisir Distrik Yigi, Nduga, Papua, menemukan 3 korban selamat dari penembakan kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB).