
Kemenkes Belum Terima Laporan Resmi 2 Warga Sulsel Suspek Cacar Monyet
Kementerian Kesehatan RI belum menerima laporan resmi dari Dinas Kesehatan Sulsel terkait 2 warga suspek cacar monyet.
Kementerian Kesehatan RI belum menerima laporan resmi dari Dinas Kesehatan Sulsel terkait 2 warga suspek cacar monyet.
Kementerian Kesehatan RI melaporkan pasien tersebut tidak dirawat di ruang isolasi rumah sakit, melainkan melakukan isolasi mandiri di rumah.
Pasien pertama virus cacar monyet di DKI Jakarta terkonfirmasi. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengaku sedang melakukan monitoring terkait kasus tersebut.
Kasus pertama virus cacar monyet di Indoneisa ditemukan di DKI Jakarta dengan pasien seorang laki-laki berusia 27 tahun.
Kementerian Kesehatan RI menyampaikan bahwa pihaknya tengah memproses pengadaan vaksin cacar monyet. Jubir Kemenkes sebut sekitar 10 ribu vaksin yang disiapkan.
Jubir Kementerian Kesehatan RI dr Mohammad Syahril menjelaskan kondisi pasien cacar monyet pertama di Indonesia. Ia dalam kondisi baik.
Kemenkes umumkan pasien pertama terpapar cacar monyet di Indonesia. Pasien tersebut merupakan seorang pria berusia 27 tahun yang berada di DKI Jakarta.
Suspek cacar monyet asal Pati, Jawa Tengah itu sudah menjalani pemeriksaan dengan swab orofaring. Hasilnya pemeriksaan juga sudah keluar.
Kemenkes meluruskan anggapan cacar monyet menyerang kelompok pria yang melakukan hubungan seks. Kemenkes menegaskan cacar monyet bukan penyakit menular seksual.
Wakil Ketua Komisi IX DPR meminta agar Kemenkes interns berkomunikasi dengan WHO terkait penyakit Cacar Monyet.