
Uji Coba Penutupan U-Turn, TransJ Tak Berhenti di Flyover Karet 1
Dishub DKI Jakarta melakukan uji coba penutupan U-turn di Jalan Prof Dr Satrio. Pelayanan bus TransJ mengalami perubahan rute karena uji coba tersebut.
Dishub DKI Jakarta melakukan uji coba penutupan U-turn di Jalan Prof Dr Satrio. Pelayanan bus TransJ mengalami perubahan rute karena uji coba tersebut.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memastikan kawasan Kuningan akan jadi tempat yang nyaman jika proyek-proyek di lokasi itu telah selesai.
Kecelakaan minibus terjadi di Km 12 Tol Jakarta-Tangerang yang mengarah ke Alam Sutera. Akibat kecelakaan tersebut lalu lintas macet sepanjang 9 Km.
Kemajuan arus informasi dan teknologi yang ada kiranya dapat digunakan untuk pemecahan masalah kemacetan di Kota Bandung.
Dinas Perhubungan Kota Bekasi menindak sejumlah kendaraan besar jenis dump truck. Truk yang mengangkut tanah itu ditindak karena melanggar jam operasional.
"Kenapa demikian, karena kemacetan dan polusi udara Jakarta ini sudah sedemikan parahnya, dan harus kita jadikan musuh bersama," kata Kadishub DKI Jakarta.
Kemacetan terjadi di Tol Jakarta-Cikampek yang mengarang ke Cikarang. Kemacetan terjadi mulai dari Jatibening, Bekasi.
Sebagai kota termacet ketiga di Indonesia setelah Jakarta dan Bandung, Malang perlu mendapat perhatian khusus dan lebih dari pemerintah setempat.
Persimpangan jalan di kota-kota besar kerap menimbulkan kemacetan yang parah. Salah satu penyebabnya karena lampu lalu lintas tidak bekerja dinamis.
Kemacetan terjadi di ruas Jalan Tol Jakarta arah Cikampek, dari Cikarang Barat Km 31 hingga Karawang Barat Km 45+800.